Rabu, 26 Februari 2014

KESIMPULAN

Kita sampai dipenghujung pembahasan makanan koloid yang berkaitan dengan koloid nih. ayo kita bahas kesimpulan dari pelajaran membuat pempek ini.

CARA MEMBUAT PEMPEK

Lihat lihaynya anggota kelompok kami merendos bumbu untuk pempek. Bukan itu saya yang kami lakukan utnuk membuat pempek yang nikmat. ayo kita lihat lebih jelasnya cara membuat pempek dengan memperhatikan materi kimia tentang koloid. ayooooo

BAHAN MEMBUAT PEMPEK

Beginilah tampilan pempek khas kelompok saya untk tugas ptaktek kimia. Mari kita lihat gambar bahan segar yang menyusun pempek kami yang kami beli dadakan dipasar Kopo.........

Selasa, 25 Februari 2014

GIZI DALAM PEMPEK



Pempek mengandung banyak zat. Berikut akan dijelaskan beberapa mengenai kandungan zat pada pempek yang dapat bermanfaat bagi kesehatan kita.

MEMBUAT PEMPEK

Pempek itu makanan asli indonesia yang berasal dari palembang. Banyka yang menyukai makanan yang satu ini. Apalagi dari kalangan para pelajar. Namun tidak banyak yang tau cara membuatnya. Pada post kali ini, saya akan membahas alat bahan dan cara kerja untuk membuat pempek. Mari kita mulai....

KOLOID

Koloid adalah suatu bentuk campuran yang keadaannya antara larutan dan suspensi. Koloid merupakan sistem heterogen, dimana suatu zat "didispersikan" ke dalam suatu media yang homogen. Ukuran zat yang didispersikan berkisar dari satu nanometer (nm) hingga satu mikrometer (µm).